Interaksi Obat dan Makanan UTS

Cards (65)

  • Jenis mineral yang harus dimonitor kadarnya secara berkala pada penggunaan obat-obatan jenis ACE-inhibitor dan diuretik adalah Kalium
  • Penggunaan obat antibiotik dalam jangka waktu yang lama akan berdampak pada saluran cerna, yaitu merusak gut microflora di usus
  • Berikut adalah kelompok orang yang tidak termasuk dalam golongan rentan mengalami IOM yaitu WUS
  • Tujuan mempelajari interaksi obat dan makanan bagi nutrisionis adalah
    1. Menurunkan kemungkinan timbulnya komplikasi penyakit
    2. Memastikan pengobatan dapat mencapai sasaran
    3. Memastikan pasien tidak melanjutkan pengobatan lebih lama
    4. Mengoptimalisasi status gizi
  • Dibawah ini yang bukan merupakan mekanisme interaksi obat terhadap absorpsi zat gizi adalah adanya obat yang dapat merusak microvilli di mucosa saluran cerna
  • Tn. W mendapat diagnosis medis dislipidemia, obat yang diberikan dokter adalah golongan obat yang bekerja dengan cara meningkatkan aktivitas enzim lipoprotein lipase. Berikut ini adalah contoh obat yang dimaksud Golongan fibrate
  • Dampak farmakodinamik obat iproniazid sebagai antidepresan adalah
    1. menghambat monoamine oxidase,
    2. meningkatkan vasokontriksi pembuluh darah,
    3. menurunkan akumulasi norepinefrin
  • Proses disintegrasi obat-obatan yang mengalami coating akan terjadi di bagian tubuh berikut Lambung
  • Jenis-jenis second messenger yang banyak dipelajari adalah sebagai berikut, kecuali kalium
  • Bioavailabilitas obat per oral sangat dipengaruhi oleh
    1. kelarutan dan kestabilan obat,
    2. adanya first pass effect
  • Pada pasien dengan penyumbatan jantung, terapi warfarin merupakan terapi utama yang diberikan. Berikut adalah bahan yang dapat menurunkan keampuan obat Green Tea
  • Suatu obat mempunyai bioavailability 45%. Apakah artinya? Hanya 45% kadar obat yang berada di sirkulasi
  • Peningkatan berat badan akibat retensi cairan, peningkatan kadar gula darah, defisiensi kalsium dan vitamin D ada beberapa dampak yang akan terjadi pada penggunaan obat-obatan jenis Corticosteroid drugs
  • Dibawah ini jenis protein yang juga berperan sebagai reseptor adalah
    1. Dihydrofolate Reductase
    2. Na+/K+ ATPase
    3. Serotonin Transporter
  • Distribusi obat dilakukan oleh Albumin
  • Tn. J mendapatkan diagnosis dislipidemia dan mendapatkan obat penurun lemak darah golongan cholesterol absorption inhibitors. Mekanisme obat ini menurunkan kerja dari enzim LPL
  • Farmakodinamik adalah interaksi yang mempelajari bagaimana obat dapat menimbulkan efek farmakologis
  • Jenis obat yang dapat menghambat defisiensi B6 karena menghambat proses konversi provitamin B6 ke bentuk aktif vitamin B6 adalah isoniazid
  • Perubahan fisiologi lansia yang harus diperhatikan terkait indikasi IOM semua benar
  • Dampak yang terjadi apabila terjadi perubahan pH urine pada proses ekskresi obat adalah obat kembali ke sirkulasi darah
  • Dampak yang terjadi akibat penggunaan obat-obatan jenis antipsychotic adalah defisiensi riboflavin
  • Yang tidak termasuk peran excipient dalam obat antara lain adalah sebagai bahan baku generic obat agar efek lebih memberikan efek farmakologi
  • Yang bukan mekanisme kerja obat penurunan berat badan antara lain adalah menurunkan thermogenesis
  • Penggunaan acid-bile sequestrant untuk mengatasi hiperlipidemia, diperlukan suplementasi vitamin larut lemak
  • Nyeri kepala hebat, leher kaku dan hipertensi adalah gejala yang muncul ketika seseorang mengkonsumsi makanan yang mengandung tyramine bersamaan dengan obat MAO-inhibitor
  • Sebuah negara memiliki prevalensi tinggi penyakit cardiovascular (4.0%). Berdasarkan analisis data laporan kesehatan tahunan ditemukan beberapa anomaly data kesehatan diantaranya adalah
    (1) jumlah penderita diabetes mellitus 230/1000 orang, (2) konsumsi alkohol rata-rata 30 unit/pekan/orang, (3) orang dengan physical activity rendah separuh dari populasi, (5) prevalensi orang gemuk adalah 40% total populasi.
  • An. B penderita PKU, excipient pemberian rasa manis pada obat-obatan yang dapat memperburuk kondisi An. B adalah Aspartam
  • An. S sedang dirawat di rumah sakit dengan data riwayat pasien menunjukkan bahwa An E juga seorang penderita celiac disease. Memperhatikan hal tersebut, jenis excipient yang tidak bisa diterima oleh An. S adalah Gliadin
  • Tn. Y mendapatkan diagnosis medis gastroparesis mengalami penurunan waktu pengosongan lambung. Apabila komposisi makanan yang disajikan nutrisionis tidak tepat sehingga waktu pengosongan lambung semakin meningkat dan terjadi penurunan efek obat karena gangguan proses absorpsi, jenis interaksi obat dan makanan yang dialami Tn. Y termasuk kelompok Pharmakokinetik obat dan Makanan
  • Obat yang harus diberikan bersamaan dengan penggunaan methotrexate dosis tinggi adalah Leucovorin
  • Seorang pasien X dengan hipertensi menerima dosis thiazides dari dokter untuk menurunkan risiko cardiovascular. Terapi ini akan digunakan hingga beberapa waktu dan Anda diminta untuk memberikan arahan agar pasien memahami risiko interaksi yang mungkin terjadi. Beberapa ulasan berikut benar namun ada pernyataan yang salah, coba mana yang tidak benar risiko pasien mengalami hipoglikemia meningkat
  • Efek kerja suatu obat dapat terjadi diawali dengan adanya ikatan first messenger dengan reseptor
  • Dibawah ini adalah tempat metabolisme dari obat, kecuali Jantung
  • Peran makanan yang dapat mempengaruhi terjadinya IOM pada lansia adalah sebagai berikut semua benar
  • Efek genomik terutama diperoleh pada interaksi ligan yang terkait dengan fosfolipase
  • Kondisi GIT yang dapat memicu terjadi IOM pada lansia adalah Mukosa usus kurang
  • Tn. F mendapat diagnosis dislipidemia dan mendapatkan obat penurun lemak darah golongan nicotinic acid. Bahan makanan yang sebaiknya dibatasi konsumsinya untuk mencegah timbulnya efek samping obat tersebut adalah Semua benar
  • Tn. A mendapatkan makanan cair yang diberikan melalui metode NGT. Bahan makanan yang diperkirakan akan menimbulkan penggumpalan pada saat bertemu obat golongan antibiotik per oral adalah Susu
  • Salah satu fungsi penambahan excipient jenis filler pada obat adalah bulking agent
  • Saat seorang pasien dinyatakan menderita penyakit cardiovascular, maka risiko mengalami food drug interaction (FDI) akan meningkat. Risiko ini muncul terutama karena alasan Jumlah obat yang digunakan lebih dari satu dan panjangnya terapi yang dijalani