1.Campuran dua atau lebih komponen yang membentuk fasa tunggal homogen dalam skala molekular dinamakan
Larutan
2. Obat yang berwujud gas seperti gas oksigen bisa dibuat dalam bentuk sediaan
Larutan
3. Studi literatur mengenai stabilitas kimia sangat penting dalam formulasi sediaan cair. Diantara bahan obat berikut manakah yang mudah mengalami proses hidrolisis
Asetosal
4. Upaya yang bisa dilakukan untuk meningkatkan kelarutan obat di dalam sediaan larutan atau sirup dengan mencampurkan air dengan pelarut tambahan lain dinamakan
Kosolvensi
5. Bentuk sediaan suspensi ibuprofen termasuk ke dalam dispersi
Dispersi kasar
6. Berikut ini termasuk ke dalam sifat koligatif larutan, kecuali
Penurunan titik didih
7. Sistem dispersi dengan ukuran partikel zat terdispersi lebih kecil dari 1 nm dinamakan
Dispersi molekular
8. Langkah-langkah yang harus dilakukan sebelum formulasi dengan melakukan pengumpulan data sifat-sifat fisikokimia bahan aktif maupun eksipien yang akan digunakan pada formulasi dinamakan
Praformulasi
9. Berikut adalah sifat-sifat fisikokimia yang penting dalam melakukan optimasi formulasi, kecuali
Redispersibilitas
10. Berikut keuntungan bentuk sediaan larutan, kecuali