Save
PKN
Sumpah Pemuda dlm Bingkai Bhineka Tunggal Ika
Save
Share
Learn
Content
Leaderboard
Learn
Created by
Fattah Darsa
Visit profile
Cards (23)
Trikoro
Dharmo
didirikan oleh
R
Satiman Wiryosanjoyo
pada tahun
1915
Jong Sumateranen Bond
didirikan pada tahun
1917
di
Jakarta
Jong Sumateranen Bond melahirkan tokoh tokoh seperti M. Hatta,
M. Yamin
, dan
Bandel Johan
Jong Ambon
didirikan pada tahun
1918
Pada tahun
1918-1919
berdirilah
Jong Minahasa
dan
Jong Celebes
Cita Indonesia merdeka adalah cita semua pemuda di
Indonesia
Panitia Kongres Panitia 2:
Ketua:
Soegondo Djoejopoesapito
Wakil:
R M Djoko
Marsaid
Sekretaris:
M. Yamin
Bendahara:
Amir Sjarifuddin
P1:
Djohan
M.
P2:
R Katja
P3:
Senduk
P4
:
Johanes Leimena
P5
:
Rochjani Soeoed
Rapat
1 Kongres Pemuda 2
pada tanggal
27 Okt 1928
di gedung
KJB
Menurut M
Yamin
,
5
faktor yg mempengaruhi persatuan adalah:
Sejarah
Bahasa
Hukum Adat
Pendidikan
Kemauan
Rapat
2 Kongres Pemuda 2
pada tanggal
28
Oktober
1928
di gedung
Oast Java Bioscoop
mengenai masalah pendidikan
Rapat
3 Kongres Pemuda 2
di gedung
Infonesische Clubgebouw
Sumpah pemuda keturunan
Arab
yg dimotori oleh
AR Baswedan
di semarang tanggal
4-5
Oktober
1934
Tanah air Indonesia
berarti
seluruh wilayah Indonesia baik
di
darat
dan di
laut
Nusantara berarti kepulauan yg terpisahkan oleh
lautan
Paham
kebangsaan
disebut juga kesadaran
berbangsa
Bagi perjuangan kemerdekaan, makna Sumpah Pemuda adalah
tonggak sejarah
yg penting bagi
bangsa Indonesia
Menurut UU NO.
40
Tahun
2009
, Pemuda adalah warga indonesia yg memasuki periode penting pertumbuhan dan perkembangan berusia
16-30
tahun
W
R Supratman
adalah pencipta lagu kebangsaan Indonesia yaitu "
Indonesia Raya
"
Chairil Anwar
merupakan seorang penyair, ia telah menciptakan banyak karya puisi sperti "
Aku
"
Robert Walter
adalah seorang pahlawan nasional
Indonesia
yg ada ikut memperjuangkan kemerdekaan
Indonesia
Gusti Ngurah tertarik dgn dunia
militer
, ia bergabung dgn
HIS Denpasar
lalu dilanjutkan dgn
MULO
di
Malang
Nilai nilai terkandung dlm Sumpah Pemuda:
Cinta Bangsa
dan
Tanah Air
Persatuan
Sikap rela berkorban
Mengutamakan kepentingan bangsa
Dapat menerima
dan
menghargai perbedaan
Semangat persaudaraan
Meningkatkan semangat gotong royong
Rela berkorban
adalah kesediaan dgn ikhlas utk memberikan segala sesuatu yg dimilikinya, sekalipun
menimbukan penderitaan bagi dirinya sendiri