PPK

Cards (156)

  • Pembiayaan dan Penganggaran Kesehatan
    Konteks yang membahas tentang pembiayaan dan penganggaran di bidang kesehatan
  • Pertimbangan keuangan merupakan jantung dari proses perencanaan
  • Ujian akhir dari sebuah perencanaan adalah dimana semua penggerakan sumber daya dalam pencapaian tujuan adalah sampai pada batas mana dana dapat disediakan
  • Pentingnya pemahaman terhadap pembiayaan dan peganggaran kesehatan
    • Menipisnya pendapatan dan Meningkatnya kebutuhan
    • Mengatasi budget constraint pada bidang kesehatan
  • Masalah yang sering dihadapi
    • Tenaga Kesehatan kurang mendapatkan kompetensi mengenai pembiayaan dan penganggaran kesehatan
    • Seringkali program kesehatan di kabupaten tidak berhasil terlaksana karena kalah dalam prioritas
  • Ruang Lingkup Pembiayaan dan Penganggaran Program Kesehatan
    • Analisis Biaya untuk perumusan strategi
    • Penjadwalan Kebutuhan Keuangan
    • Manajemen Pencairan Dana
    • Pertanggungjawaban dan Pengendalian
  • Tahapan Pembiayaan dan Penganggaran Kesehatan
    • Perencanaan
    • Penganggaran
    • Implementasi
    • Evaluasi
  • Biaya (cost)
    Semua sumberdaya yang dapat dikonversikan kedalam nilai moneter yang dipergunakan untuk memproduksi barang dan jasa
  • Tarif
    Sejumlah harga yang ditetapkan oleh produsen dan dibebankan kepada konsumen. Komponen Tarif adalah biaya produksi dan sejumlah komponen margin
  • Contoh Kasus
    • Biaya pelayanan rawat inap oleh pasien demam berdarah di RS "X" pada tahun 2021 adalah sebesar Rp. 2.324.525 (Tarif Ina CBG's adalah sebesar Rp 1.825.000) dengan kuantitas sebanyak 188 kasus
    • Biaya pelayanan untuk rawat inap pada pasien dengan kasus CHF adalah Rp. 4.221.075 (Tarif Ina CBG Rp. 5.500.000 dengan jumlah pengguna adalah sebesar 546 kasus
  • Upaya yang dilakukan oleh RS agar tidak mengalami kerugian adalah dengan mengambil keputusan atau kebijakan yang tepat dengan kondisi pembiayaan seperti ini
  • Biaya Kesehatan
    Besarnya dana yang harus disediakan untuk menyelenggarakan atau memanfaatkan berbagai upaya kesehatanyang diperlukan oleh perorangan, keluarga, kelompok dan masyarakat
  • Perspektif Biaya Kesehatan
    • Perspektif Provider Yankes: Besarnya anggaran yang harus disediakan untuk dapat menyelenggarakan upaya kesehatan
    • Perspektif Pemakai Jasa Pelayanan: Besarnya dana yang harus disediakan untuk dapat memanfaatkan jasa pelayanan kesehatan
  • Klasifikasi Biaya Menurut Fungsi
    • Biaya Investasi
    • Biaya Operasional
    • Biaya Pemeliharaan
  • Klasifikasi Biaya menurut hubungannya dengan jumlah produksi
    • Biaya Tetap (Fixed Cost)
    • Biaya Tidak Tetap (Variabel Cost)
    • Biaya Semivariabel (Semivariabel Cost)
  • Klasifikasi Biaya menurut perannya dalam proses produksi
    • Biaya Langsung (Direct Cost)
    • Biaya Tidak Langsung (Indirect Cost)
    • Biaya Kesempatan yang hilang (Opportunity Cost)
  • Matriks Biaya untuk Pemataan Biaya terdiri dari Biaya Investasi, Biaya Operasional, dan Biaya Pemeliharaan, yang masing-masing terbagi lagi menjadi Biaya Langsung dan Biaya Tidak Langsung
  • Pusat Biaya
    Unit atau tempat dimana biaya tersebut dipergunakan, terdiri dari Pusat Biaya Penunjang dan Pusat Biaya Produksi
  • Konsep biaya di RS sama dengan Konsep produksi, Karena RS merupakan sebuah firma atau badan yang dapat memproduksi pelayanan kesehatan
  • Penanganan suatu kasus pelayanan kesehatan membutuhkan sebuah alur produksi atau "garis produksi" atau dikenal sebagai "Clinical Pathway"
  • Pentingnya Konsep Biaya dalam Pengambilan Keputusan RS, seperti bagaimana cara RS menyelenggarakan pelayanan, apakah sudah efisien, berapa biaya dan jumlah yang harus diproduksi, berapa tarif, apakah ada komponen subsidi silang, dan apakah sudah ada informasi mengenai biaya dan mekanisme perhitungannya
  • Fungsi Pembiayaan Kesehatan
    • Revenue Collection
    • Risk Pooling
    • Purchasing
  • Negara berkembang (LMIC) menghadapi tantangan kebijakan pembiayaan pada sistem kesehatan mereka, seperti upaya meningkatkan potensi revenue yang sustainable, mengatur revenue agar dapat membiayai berbagai pool risiko secara equitable dan efisien, serta menjamin keberlangsungan pembiayaan
  • Revenue Collection
    Pengumpulan pendapatan adalah cara dari sebuah sistem kesehatan mengumpulkan pendanaan dari berbagai sumber untuk memenuhi kebutuhan pengeluaran kesehatannya
  • Pooling
    Bagian dalam sistem kesehatan yang harus mendapatkan pendanaan, seperti pool upaya kesehatan promotif preventif dan kuratif rehabilitatif, pool masyarakat vulnerable dan masyarakat kaya, pool masyarakat negara berkembang dan negara maju
  • Agar gap antara pool tidak terlalu besar harus ada upaya untuk melakukan redistribusi pendapatan dalam sistem kesehatan
  • gsi ini berpotensi untuk mempengaruhi reformasi di seluruh sektor kesehatan
  • Fungsi Pembiayaan Kesehatan
    • Revenue Collection
    • Pooling
    • Purchasing Service
  • Sumber pendanaan
    • Pemerintah
    • Masyarakat (public dan private)
  • Mayoritas dana public atau dana pemerintah berasal dari penerimaan pajak negara
  • Pooling
    Berasal dari kata dasar "pool" yang bisa diartikan sebagai "kantong" atau "kolam" yang merupakan bagian bagian dalam sistim Kesehatan yang harus mendapatkan pendanaan
  • Contoh pool
    • Upaya Kesehatan promorif preventif dan kuratif rehabilitative
    • Masyarakat vulnerable dan masyarakat kaya
    • Masyarakat negara berkembang dan negara maju
  • Purchasing Service
    Bagaimana dengan pendanaan yag telah terkumpul dapat digunakan untuk membayar semua kebutuhan belanja Kesehatan secara strategis
  • Pembayaran pelayanan Kesehatan yag baik dapat menjamin ketersediaan pelayanan Kesehatan yg efektif bermutu tinggi dan efisien (kendali mutu kendali biaya)
  • Determinants of Health Financing
    • Faktor-faktor yang mempengaruhi adekuasi dan sustainabilitas potensial pendapatan biaya Kesehatan
  • Sebuah sistim Kesehatan yang baik harus dapat menyeimbangkan keberadaan semua determinan tersebut
  • MASALAH KESEHATAN DI INDONESIA semakin kompleks mendorong pada keadaan derajad kesehatan yang tidak optimal
  • Krisis multi dimensi mengakibatkan loss generation
  • Transisi epidemiologis bergesernya pola penyakit infeksi ke penyakit degeneratif, doble burden disease
  • Survival rate pada bayi dan balita terus berusaha ditingkatkan